TOPIK
Malra Hari Ini
-
Polres Maluku Tenggara (Malra), menyerahkan OT alias Oncen tersangka pencurian baterai dari tower Telkomsel beserta barang bukti ke Kejari.
-
Salah satunya adalah Goa Hawang, yang terletak di Ohoi Letvuan, Kecamatan Hoat Sorbay Maluku Tenggara.
-
Penyerahan tersangka R.R. Alias Ridwan ke Kejari Maluku Tenggara setelah jaksa menyatakan berkasnya lengkap (P21).
-
Kapolres Malra AKBP Rian Suhendi, mengatakan, berkas serta tersangka pelaku pembacokan serta barang bukti sudah diserahkan ke Kejari Malra.
-
Disituasi mendesak, sejumlah warga bahkan menantang bahaya dengan melewati rangka jembatan yang telah ambruk itu.
-
BMKG Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), memprakirakan wilayah Kepulauan Kei, berpotensi gelombang tinggi capai 4 meter.
-
Tumpukan sampah yang kerap menjadi pemandangan wajib di kawasan Pasar Langgur hingga Watdek, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra) mulai dibersihkan.
-
Kedatangan Bupati rombongan untuk menyikapi laporan atas bencana longsor di wilayah tersebut.
-
Usia Negara Kesatuan Republik Indonesia akan memasuki 80 tahun pada 17 Agustus 2025 mendatang.
-
Kehadiran penjual musiman ini sebagai penanda bahwa perayaan hari kemerdekan 17 Agustus akan segera datang.
-
Semarak HUT ke-80 kemerdekaan RI. 17 Agustus 2025 di Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Provinsi Maluku, akan dimeriahkan beragam kegiatan.
-
Ketua Pemuda Komac, Manyeuw Wilayah Debut, Veronika Mey Jamco, menagih janji pemerintah soal pembangunan ulang Jembatan Rumadian-Dian.
-
Kepala Dinas Kesehatan Malra Muhsin Rahayaan secara spesifik Dinkes ingin mencegah stunting dengan Gerakan Ibu Hamil Sehat.
-
Bupati Malra menekankan pentingnya peran dan keterlibatan OPD dalam Musyawarah RPJMD.
-
Harga beras di Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Provinsi Maluku, perlahan mengalami lonjakan signifikan.
-
Harga beras di Pasar Langgur, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Provinsi Maluku, mengalami lonjakan tajam dalam satu bulan terakhir.
-
Wisatawan tumpah ruah di Pantai Ngurbloat Ngilngof, Kecamatan Manyeuw, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Minggu (27/7/2025).
-
Angka stunting di Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), perlahan mulai menunjukkan penurunan yang signifikan.
-
Provokator konflik Perumda dan Karang Tagepe di Maluku Tenggara diserahkan ke JPU.
-
Pemerintah Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Provinsi Maluku, mengadakan Gerakan Ibu Hamil Sehat.
-
Tumpukan sampah yang kerap menjadi keluhan masyarakat, di seputaran Jalan STIA Langgur telah dibersihkan.
-
Ruas Jalan Wearlilir, Kecamatan Kei Kecil, Kabupaten Maluku Tenggara (Malra), Provinsi Maluku, memperihatinkan.
-
Pengakuan tersebut dikemukakan, menyusul penertiban yang dilakukan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) hampir satu bulan berjalan
-
Terkini, Cabai rawit dibandrol dengan harga Rp. 180 ribu per kilo, naik dari harga sebelumnya Rp. 150 per kilo
-
Pihak BPOM beralasan tidak ada korban atau yang jatuh sakit akibat kejadian tersebut, sehingga tidak ada dasar
-
Sebelumnya, jembatan tersebut ambrol sejak 11 Maret 2025 lalu, satu unit mobil angkutan terperosok saat kejadian
-
Untuk menyiasati keadaan, beberapa longboat berbayar disediakan oleh warga dari Ohoi Dian Darat.
-
Lamuji Rawul, Warga Ohoi (Desa) Dian Pulau, Kecamatan Hoat Sorbay tegaskan akses Jembatan Dian-Tettoat hanya boleh dilintasi roda dua.
-
Kunjungan dari wisatawan manca negara (Wisman) ini akan berlangsung selama enam hari sejak 21 Juli 2025 kemarin hingga 27 Juli mendatang.
-
Kurang lebih dua pekan setelah pemasangan bracing kini terhenti, sementara belum nampak terlihat tanda-tanda proses Hotmix
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved