TAG
Pilwalkot Ambon
-
Sekretaris Kota (Sekkot) Ambon, Agus Ririmasse, telah mengajukan pengunduran dirinya sebagai ASN karena maju sebagai Calon Wali Kota Ambon.
Senin, 2 September 2024
-
Bakal Calon Wali Kota, Agus Ririmasse mengakui dirinya terpanggil pulang kampung, kembali ke Kota kelahiran Kota Ambon untuk Membangun dengan hati.
Senin, 2 September 2024
-
Pemeriksaan kesehatan pasangan calon Wali Kota - Wakil Wali Kota di RSUP dr. J. Leimena telah selesai.
Senin, 2 September 2024
-
Tahapan pemeriksaan kesehatan pasangan Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ambon yang di RSUP. dr. Leimena telah selesai.
Minggu, 1 September 2024
-
Empat pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ambon akan mengikuti pemeriksaan kesehatan di RSUP Leimena Ambon.
Jumat, 30 Agustus 2024
-
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Ambon menutup tahapan pendaftaran bakal calon wali kota dan wakil wali kota Ambon, Kamis (29/8/2024) pukul 23.59 WIT.
Jumat, 30 Agustus 2024
-
Jantje Wenno dan Syarif Bakri Asyathri resmi mendaftarkan diri sebagai calon wali kota dan wakil wali kota di Pilkada Ambon 2024.
Kamis, 29 Agustus 2024
-
Agus Ririmasse katakan kerja nyata lebih disukai masyarakat dibanding membalas serangan yang tertuju padanya dalam berbagai platform media sosial.
Kamis, 29 Agustus 2024
-
Agus Ririmasse-Novan Liem resmi mendaftarkan diri sebagai Bakal Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ambon.
Kamis, 29 Agustus 2024
-
Deklarasi Paslon dengan jargon BETA Par Ambon itu diadakan di halaman parkir Ambon City Center (ACC) Kawasan Negeri Passo, Kecamatan Baguala
Rabu, 28 Agustus 2024
-
Bodewin Wattimena dan Agus Ririmasse wajib membawa surat permohonan pengunduran diri saat mendaftar di KPU.
Selasa, 27 Agustus 2024
-
Bodewin Wattimena resmi mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN).
Selasa, 27 Agustus 2024
-
sudah ada tiga Pasangan Calon (Paslon) yang memperoleh rekomendasi partai politik maju sebagai Wali Kota - Wakil Wali Kota Ambon
Senin, 26 Agustus 2024
-
Agus Ririmasse dan Novan Liem terima rekomendasi dari Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) untuk maju pada Pilwakot 2024.
Senin, 12 Agustus 2024
-
Bodewin Wattimena dan Elly Toisuta telah menerima rekomendasi dari Partai Golongan Karya (Golkar) untuk bertarung di Pilwakot Ambon 2024.
Senin, 5 Agustus 2024
-
Bodewin Wattimena dan Elly Toisutta kini semakin mantapkan diri untuk bertarung di Pilwakot 27 November 2024 mendatang.
Minggu, 4 Agustus 2024
-
pihaknya masih tetap bangun komunikasi dengan partai lainnya untuk peroleh rekomendasi.
Rabu, 31 Juli 2024
-
Tahapan pencalonan kepala daerah di Provinsi Maluku akan segera dimulai.
Senin, 22 Juli 2024
-
Alexander Waas mengungkapkan alasan maju dalam Pemilihan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwakot) Ambon periode 2024 - 2029.
Sabtu, 4 Mei 2024
-
Penjabat Wali Kota Ambon, Bodewin Wattimena saat ini sudah mendaftar sebagai bakal calon Wali Kota Ambon di dua partai politik.
Minggu, 28 April 2024
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved