Tips Kesehatan

Sedang Diet? Konsumsi 15 Bahan Ini untuk Bantu Turunkan Berat Badan, Simak Ulasannya

Memiliki badan ideal merupakan dambaan bagi setiap orang, terutama perempuan. Mereka akan melakukan cara untuk memperoleh bentuk tubuh yang diinginkan

Penulis: larasati putri wardani | Editor: Fitriana Andriyani
www.freepik.com
Ilustrasi diet - Memiliki badan ideal merupakan dambaan bagi setiap orang, terutama perempuan. Mereka akan melakukan cara untuk memperoleh bentuk tubuh yang diinginkan 

TRIBUNAMBON.COM - Memiliki badan ideal merupakan dambaan bagi setiap orang, terutama perempuan.

Mereka akan melakukan cara untuk memperoleh bentuk tubuh yang diinginkan.

Diantaranya dengan diet, olahraga, mengonsumsi suplemen dll.

Untuk mendukung program diet tersebut, Anda juga dapat menambahkan bahan-bahan alami ini.

Dilansir oleh Boldsky.com, berikut ulasannya.

Baca juga: Manfaat Akar Bunga Teratai bagi Kesehatan, Bisa Bantu Atasi Sembelit hingga Lancarkan Program Diet

1. Jahe

Ilustrasi jahe
Ilustrasi jahe (freepik.com)

Jahe merupakan satu diantara bahan penuruan berat badan.

Mengonsumsi jahe dapat meningkatkan suhu tubuh, sehingga mampu membakar lemak dengan lebih cepat dan efisien.

Jahe juga membantu mengurai lendir, sehingga memudahkan tubuh untuk mengeluarkan udara.

2. Bawang Putih

Bawang Putih
Bawang Putih (Pexels.com)

Bawang putih dapat ditambahkan ke dalam makanan.

Bawang putih memiliki sifat antiobesitas yang membantu mencegah penumpukan lemak, sehingga mencegah penambahan berat badan.

Tak hanya itu, mengonsumsi bawang putih secara teratur dapat mengurangi gejala kecemasan dan stres.

3. Lada Hitam

Ilustrasi lada hitam
Ilustrasi lada hitam (health.grid.id)

Lada hitam rendah kalori dan tinggi vitamin, mineral, serat makanan, dan lemak sehat.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved