Ambon Hari Ini
Polresta Ambon Sambangi SMA YKPM, Dorong Pelajar Jadi Pelopor Kamtibmas dan Calon Anggota Polri
Hal ini diwujudkan melalui kegiatan sambang dan sosialisasi di SMA Kristen YKPM Kota Ambon, Senin (13/10/2025).
Penulis: Jenderal Louis MR | Editor: Mesya Marasabessy
Humas Polresta Ambon
EDUKASI KAMTIBMAS - Polresta Pulau Ambon dan Pulau-Pulau Lease saat sosialisasi kamtibmas dan bahaya narkoba di SMA Kristen YKPM Kota Ambon, Senin (13/10/2025).
“Kami sangat berterima kasih atas kunjungan dan pembinaan dari Polresta Ambon. Edukasi seperti ini sangat penting untuk membentuk karakter pelajar yang disiplin dan bertanggung jawab,” ujarnya.
Kegiatan yang berlangsung dalam suasana akrab, penuh semangat, dan berakhir tertib pada pukul 09.40 WIT ini diharapkan mampu membangun sinergi kuat antara kepolisian dan lembaga pendidikan.
Tujuannya adalah menciptakan lingkungan sekolah yang aman, tertib, dan bebas dari pengaruh-pengaruh negatif yang merusak masa depan generasi muda. (*)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Ambon Hari Ini
KPKNL Diduga Sekongkol dalam Proses Lelang Tanah di Kawasan Lateri Ambon |
![]() |
---|
IAI Maluku Edukasi “DAGUSIBU”, Panduan Penting Agar Obat Tidak Jadi Racun di Rumah |
![]() |
---|
Politeknik Negeri Ambon, Wisuda 535 Mahasiswa Diploma Tiga dan Sarjana Terapan |
![]() |
---|
Harga Ikan di Pasar Mardika Seminggu Terakhir Murah, Per Tumpuk di Jual Rp. 10 dan Rp. 20 Ribu |
![]() |
---|
Akhirnya Papalele di Kota Ambon Ditetapkan Sebagai Warisan Budaya Tak Benda Nasional |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.