Piala Asia U23 2024

Warga Antusias Nobar di Baileo Soekarno Dukung Timnas Indonesia Vs Uzbekistan di Piala Asia U23 2024

Ratusan warga mendatangi Baileo Ir. Soekarno, Pendopo Bupati Maluku Tengah, Senin (28/4/2024) malam

|
Penulis: Lukman Mukadar | Editor: Salama Picalouhata
Lukman
Ratusan warga mendatangi Baileo Ir. Soekarno, Pendopo Bupati Maluku Tengah, Senin (28/4/2024) malam 

Kemudian, Indonesia dalam empat laga terakhir ini selalu tampil mengejutkan.

Yang mana mereka berhasil mempermalukan tiga tim raksasa Asia seperti Australia dengan skor 1-0, Yordania 4-1 dan terkahir Korea Selatan (Korsel) lewat drama adu penalti 11-10 setelah sebelumnya bermain imbang 2-2.

Ini tentu menjadi keunggulan sekalipun kekuatan tersendiri bagi tim yang diarsiteki Shin Tae-yong (STY) itu bisa keluar dari gempuran pasukan Serigala Putih Muda, julukan timnas Uzbekistan.

"Uzbekistan memang menjadi satu-satunya tim yang belum sekalipun tersentuh kekalahan di Piala Asia U-23 tahun 2024. Tapi, Indonesia bisa saja tampil mengejutkan dan keluar dari hadangan Uzbekistan dengan kemenangan," ucapnya.

Yang pasti, lanjut Ketua Asprov PSSI Maluku itu, laga ini akan berlangsung sengit.

Tapi, Timnas Indonesia akan berupaya keras dan menyudahi langkah tim besutan Timur Kapadze itu menuju partai final.

"Prediksi saya, Timnas akan menang Uzbekistan-23 dengan skor 2-1," tandas Lestaluhu. (*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved