Lowongan Kerja

Adira Finance Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3, Ada Penempatan Ambon, Ini Cara Daftarnya

Saat ini, PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk buka lowongan kerja se-Indonesia, termasuk Ambon. Ada 181 posisi lowongan kerja untuk Lulusan D3 dan S1

Penulis: Salama Picalouhata | Editor: Adjeng Hatalea
Adira
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk atau Adira Finance buka lowongan kerja 181 posisi bulan Juli 2022. Ada penempatan Ambon. 

Kualifikasi:

  • Memiliki sim A/C dan setidaknya mampu mengendarai sepeda motor.
  • Memiliki kemampuan komunikasi interpersonal dan analisa yang baik.
  • Teliti, jujur, kreatif dan ulet.
  • Laki-laki dengan usia maksimal 33 tahun.

Persyaratan pendidikan:

Pendidikan minimal D3 dari semua jurusan dengan IPK minimal 2,50.

Batas daftar 31 Desember 2022.

4. SALES OFFICER MOBILE (LAMONGAN)

Kualifikasi:

  • Mampu mengoperasikan komputer, terutama Ms. Office.
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, berintegritas, kreatif, jujur dan ulet.
  • Laki-laki dengn usia maksimal 30 tahun.
  • Memahami proses bisnis Multifinance dan berorientasi pada target.

Persyaratan pendidikan:

  • Pendidikan min. D3 dari semua jurusan dengan minimal IPK 2,75.
  • Batas daftar 31 Desember 2022.

CATATAN:

  • Informasi posisi lainnya dan link pendaftaran kunjungi https://recruitment.adira.co.id/
  • Untuk mengetahui lokasi penempatan, ketikkan nama kabupaten/kota di kolom Search.
  • Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun.

TribunAmbon.com tidak berwenang atas pelaksanaan rekrutmen perusahaan terkait.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved