6 Tips Sukses War Tiket Konser Coldplay di coldplayinjakarta.com 19 Mei 2023, Masih Ada Kesempatan!

Tak perlu sedih jika belum kebagian tiket konser Coldplay hari ini dengan BCA Presale! Simak tips agar sukses war tiket konser Coldplay berikut ini!

Editor: Fitriana Andriyani
Kolase coldplayinjakarta.com
Tak perlu sedih jika belum kebagian tiket konser Coldplay hari ini dengan BCA Presale! Simak tips agar sukses war tiket konser Coldplay berikut ini! 

Baiknya pasang alarm 30 menit sebelumnya dan mempersiapkan apa saja yang dibutuhkan.

Termaksud dengan saldo pembayaran yang akan digunakan untuk pemesanan tiket.

Baca juga: Harga Tiket Konser Coldplay di Jakarta, PK Entertainment Akan segera Merilis, Hindari Beli di Calo!

2. Gunakan Kartu kredit atau Paylater

Untuk membeli tiket konser coldplay dapat menggunakan kartu kredit atau paylater.

Meskipun anda bisa mendapatkan tiket konser coldplay dengan kartu kredit maupun paylater.

Anda juga harus membayar hutang agar tidak ditagih oleh Debt Collector.

3. Siapkan data diri

Langsung siapkan data diri seperti nama, nomor KTP, nomor hp.

Hal ini agar mempermudahdan tidak memakan waktu untu menginput data.

4. Siapkan lebih dari satu gadget

Sebagai saran, Kamu bisa menggunakan lebih dari satu gadget saat war tiket yang sekiranya akan banyak peminatnya, seperti tiket konser  Coldplay ini.

Kamu bisa mempersiapkan handphone, bersama dengan laptop, tablet, atau sebagainya.

Kamu bisa meminta bantuan keluarga, atau saudara di rumah untuk war tiket dengan gadget yang berbeda agar peluang Kamu mendapatkan tiket tersebut lebih besar.

Pastikan gadget tidak dalam kondisi penyimpanan yang penuh

Full memory device bisa memperlambat kinerja gadget Kamu.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved