Jadwal Kapal Maluku
Jadwal Kapal Perintis Maluku: Sore Ini KM Sabuk Nusantara 106 Berlayar ke Banda, SBT dan Tual
Ini Jadwal Kapal Maluku atau Jadwal Kapal Pelni rute keberangkatan dari Ambon ke Banda, Geser, Gorom Kesui dan Teor, Kur dan Kota Tual
Penulis: Ode Alfin Risanto | Editor: Adjeng Hatalea
TribunAmbon.com / Alfin
JADWAL KAPAL MALUKU: KM Sabuk 106 sedang bersandar di Pelabuhan Yos Sudarso Ambon menunggu jadwal Keberangkatan sore nanti, Minggu (6/11/2022).
Bagi para pelaku perjalanan ditengah pandemi ini diwajibkan sudah melakukan vaksin dosis ketiga atau booster.
Inilah jadwal keberangkatan kapal perintis di Maluku yang diumumkan PT. Pelayaran Nasional (Pelni) Cabang Ambon.
Kapal perintis melayani angkutan penumpang dan kargo logistik untuk masyarakat umum menuju pulau 3T (Terluar, Terdepan, Tertinggal).
Untuk diketahui, jadwal kapal diatas bisa saja berubah sewaktu-waktu, terkait informasi lebih jelas bisa mengunjungi kantor cabang Pelni terdekat. (*)