Virus Corona

Sebaran 683 Kasus Baru Positif Covid-19 Jumat, 29 Oktober 2021: Jabar Tertinggi dengan 157 Kasus

Berikut sebaran 683 kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia yang dilaporkan Jumat (29/10/2021).

Graphic Design / Alghazali
Berikut sebaran 683 kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia yang dilaporkan Jumat (29/10/2021). 

TRIBUNAMBON.COM - Berikut sebaran 683 kasus baru terkonfirmasi positif Covid-19 di Indonesia yang dilaporkan Jumat (29/10/2021).

Tambahan hari ini membuat jumlah kumulatif menjadi 4.243.215 kasus sejak pertama kali pandemi Covid-19 melanda Indonesia.

Sementara itu, pasien meninggal dunia bertambah 28 kasus dalam waktu 24 jam.

Tambahan kasus kematian hari ini membuat angka kumulatif meninggal dunia menjadi 143.361 kasus.

Kabar baiknya, sebanyak 681 pasien dinyatakan sembuh sehingga angka kesembuhan kumulatif menjadi 4.087.440 kasus.

Baca juga: Update Covid-19 Jumat, 29 Oktober 2021: Tambah 683 Kasus Positif, 681 Sembuh, 28 Meninggal

Tambahan kasus positif ini tersebar di seluruh wilayah indonesia.

Ilustrasi virus corona.
Ilustrasi virus corona. (Freepik)

Berikut sebaran kasus positif Covid-19 di 34 provinsi di Indonesia berdasarkan data dari Kementerian Kesehatan.

Jawa Barat: 157 kasus

DKI Jakarta: 96 kasus

Jawa Tengah: 73 kasus

Jawa Timur: 54 kasus

DI Yogyakarta: 38 kasus

Banten: 29 kasus

Bali: 29 kasus

Kalimantan Barat: 25 kasus

Sumber: Tribun Ambon
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

Menjaga Ruang Digital dari Hoaks

 

Drone Anka-S Siap Jaga Natuna

 

Bunga yang Layu di Pelaminan

 
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved