Buku Tematik

Jelaskan Makna dari Sila Persatuan Indonesia, Jawaban Tema 4 Kelas 4 SD, Halaman 104, 105, 106, 107

Simak jawaban soal "Jelaskan makna dari sila Persatuan Indonesia". Buku Tematik Kelas 4 SD Tema 4 Halaman 105 Subtema 3 Pembelajaran 2.

Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013
Jelaskan Makna dari Sila Persatuan Indonesia! Buku Tematik Tema 4 Kelas 4 SD Subtema 3 

- Cintai damai dan persatuan, dan

- Tidak mementingkan kepentingan diri sendiri.

Apakah sikap Pak Eko dan teman-temannya sudah menunjukkan sila ketiga Pancasila? Jelaskan alasanmu!

Jawaban:

Ya, Pak Eko dan teman-temannya sudah menunjukkan sila ketiga Pancasila.

Tulislah contoh lain dalam kehidupan sehari-hari yang sesuai dengan sila ketiga!

Jawaban:

- Saling menghargai satu dengan yang lainnya

- Kerja bakti di lingkungan sekitar

- Membantu orang lain yang sedang kesulitan

*) Disclaimer: Kunci jawaban di atas hanya sebagai panduan bagi orang tua. Tribunnews.com tidak bertanggung jawab atas kesalahan jawaban.

Soal ini berupa pertanyaan terbuka. Artinya, ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas.

(Tribunnews.com/Yurika)

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Jelaskan Makna dari Sila Persatuan Indonesia! Buku Tematik Tema 4 Kelas 4 SD Subtema 3

Sumber: Tribunnews
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved