Lowongan Kerja
Lowongan Kerja PT Hasjrat Abadi Posisi Sales Mitra Penempatan Namlea
PT Hasjrat Abadi membutuhkan tenaga profesional untuk posisi Sales Mitra penempatan Namlea.
Penulis: Fitriana Andriyani | Editor: sinatrya tyas puspita
TRIBUNAMBON.COM - PT Hasjrat Abadi membuka lowongan kerja untuk penempatan Namlea.
PT Hasjrat Abadi merupakan perusahaan salah satu Founder Dealer Toyota dan Main Dealer Yamaha di wilayah Indonesia Timur.
PT Hasjrat Abadi memiliki lebih dari seratus cabang dan outlet.
Saat ini PT Hasjrat Abadi membutuhkan tenaga profesional untuk posisi Sales Mitra.
Bagi Anda yang berminat, segera kirimkan lamaran ke PT Hasjrat Abadi Jl. BTN Dermaga, Namlea, Kab. Buru (depan Apotek Fattan).
Atau lamaran dapat dikirim ke email: recruitmenthasjrat@gmail.com.
Baca juga: DNI Skin Centre Ambon Buka Lowongan Kerja, Usia Minimal 21 Tahun, Cek Syarat Lengkapnya!
Kualifikasi
Sebelum mendaftarkan diri, pastikan Anda memenuhi kualifikasi berikut:
- Usia minimal 19 tahun
- Pendidikan minimal SMA/sederajat
- Memiliki pengalaman dalam bidang marketing menjadi nilai tambah
- Diutamakan domisili sesuai penempatan
- Jujur, ulet dam mampu bekerja dengan tim
- Terbiasa menggunakan media sosial
Baca juga: Daftar Segera! Badan Pertanahan Nasional Maluku Buka Lowongan Kerja 2023, Cek Persyaratannya
Benefit:
- Penghasilan menarik
- Insentif
- Jenjang karir
(TribunAmbon.com/Fitriana Andriyani)

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.