Gempa Bumi0
Gempa Magnitudo 4,2 Guncang Tepa dan Saumlaki, Tak Berpotensi Tsunami
Berdasarkan titik koordinatnya, gempa terjadi di lokasi 7,03 LS serta 130,06 BT.
TRIBUNAMBON.COM - Gempa bumi baru saja terjadi di Tepa dan Saumlaki, Maluku Barat Daya.
Berdasarkan informasi dari laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), gempa terjadi pada, Selasa (23/2/2021).
Diketahui gempa magnitudo 4,2 ini terjadi pukul 23:37 WIT.
Selain itu BMKG juga menginformasikan, pusat gempa berada di 89 km timurlaut Tepa, Maluku Barat Daya.
Berdasarkan titik koordinatnya, gempa terjadi di lokasi 7,03 LS serta 130,06 BT.
Gempa di timurlaut Tepa ini terjadi dengan kedalaman 185 Km.
BMKG juga menginformasikan, bahwa gempa yang terjadi di Maluku Barat Daya tidak berpotensi tsunami.
Berita Populer
Kementerian PAN-RB Siapkan Penerimaan 189.000 Pegawai Pemda di Seluruh Indonesia |
![]() |
---|
Pengamat Otomotif; Harga Premium Murah Tapi Penggunaannya Lebih Boros |
![]() |
---|
Jokowi: Belum Ada Penelitan Tunjukkan Virus Corona B.1.1.7 Lebih Mematikan |
![]() |
---|
Ikatan Cinta Jumat, 5 Maret 2021: Al Berusaha Menghubungi Andin Tetapi Tidak di Angkat |
![]() |
---|
Ramalan Zodiak Kesehatan Jumat, 5 Maret 2021: Taurus Perhatikan Kulitmu, Leo Hindari Stres |
![]() |
---|
Editor: Salama Picalouhata