Chord Gitar
Lirik dan Chord Kunci Gitar Catatan Kecil - Adera
Simak lirik lagu dan chord gitar "Catatan Kecil" dari Adera. Lagu ini membawa pesan positif dalam melihat kehidupan dan rilis pada 2016 silam.
TRIBUNAMBON.COM - "Catatan Kecil" adalah salah satu lagu hits yang dibawakan oleh musisi Adera Ega.
Lagu "Catatan Kecil" yang membawa pesan positif dalam memaknai hidup ini dirilis pada tahun 2016 dan masuk album dengan tajuk yang sama pula, Catatan Kecil.
Adera - Catatan Kecil
Intro: E A E A B
E
Bila ingin hidup damai di dunia
E A G#m
Bahagialah dengan apa yang kau punya
A B G#m C#m
Walau hatimu merasa semua belum sempurna
F#m G#m A B
Sebenarnya kita sudah cukup semuanya
E
Bila dunia membuatmu kecewa
G#m A Bm E
Karena semua cita-citamu tertunda
A B G#m C#m
Percayalah segalanya telah diatur semesta
F#m B E A E
Agar kita mendapatkan yang terindah
Chorus:
F#m G#m A G#m
Impianmu terbangkanlah tinggi
C#m F#m B E
Tapi selalu pijakkan kaki di bumi
E7 C D Bm Em
Senyumlah kembali, bahagiakan hari ini
Am B
Buatlah hatimu bersinar lagi
E
Bila ingin lebih damai di dunia
G#m A Bm E
Berbagilah bahagia yang telah kau punya
A G G#m C#m
Kini hatimu terasa semua lebih sempurna
F#m B E Dm
Karena kau hidup dengan seutuhnya
Interlude:
C Bm Am G G-Am-A#m-Bm-C#m
C#m C Bm Em F F#m
Chorus:
B A B G#m
Impianmu terbangkanlah tinggi
C#m F#m B E
Tapi selalu pijakkan kaki di bumi
E7 C D Bm Em
Senyumlah kembali, bahagiakan hari ini
Am B
Buatlah hatimu bersinar lagi
E
Bila ingin lebih damai di dunia
G#m A Bm E
Berbagilah bahagia yang telah kau punya
A B G#m C#m
Percayalah segalanya telah diatur semesta
F#m B E
Agar kita mendapatkan yang terindah
Bm E A B G#m C#m
Kini hatimu terasa semua lebih sempurna
F#m B E A E A B E
Karena kau hidup dengan seutuhnya
Baca juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar This I Promise You - NSYNC: And I Will Take You in My Arms
Baca juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar Bukannya Aku Takut - Mulan Jameela
Baca juga: Lirik dan Chord Kunci Gitar Ku salah Menilai - Mayangsari